Permainan poker sudah sangat populer hingga mendunia, ia pun sudah ada sejak zaman dahulu. Awal mulanya, permainan ini dicap negatif, tetapi seiring berjalannya waktu anggapan miring itu semakin sirna. Kebanyakan orang kini menganggap bahwa permainan ini adalah permainan hiburan layaknya permainan online lain.
Namun, saat ini pemain pun diberi dua pilihan, bermain secara terhibur atau malah memilih untuk mendapatkan keuntungan dengan bermain poker online uang asli. Kebanyakan dari mereka pasti akan memilih opsi nomor dua, tetapi tahukah Anda seluk beluk dari poker?
Asal-usul Poker Online
Poker ditemukan oleh seorang biarawan bernama John Rheinfelden dari Swiss pada tahun 1377. John pada saat itu memiliki hobi untuk menyusun tumpukan kartu dan membuat kombinasi-kombinasi kartu yang kini malah menjadi dasar-dasar poker online terkhusus dalam dasarnya kombinasi kartu.
Karena sarana hiburan pada saat itu masih terbatas, keberadaan permainan ini begitu menyedot perhatian dan langsung saja meraih popularitas di tengah masyarakat. Bahkan, di abad ke 14, di mana saat Bang Eropa mulai melakukan ekspedisi laut untuk berniaga akhirnya membawa permainan ini hingga ke Amerika dan Asia. Di sinilah asal-usul poker online mulai mendunia.
Rangking Permainan Poker
Dalam permainan poker ada sistem rangking yang dijadikan patokan oleh para bettor untuk menentukan siapa yang akan menjadi pemenang dalam permainan ini. Biasanya, pemenang diambil dari dia yang memiliki kombinasi kaeru terbaik atau tertinggi nilainya. Untuk itu, pemain pemula harus memahami dasar-dasar poker online sistem ranking ini. Di sini, ada dua kategori rangking kartu, yaitu rangking bunga dan rangking kombinasi.
- Rangking Bunga
Rangking bunga diurutkan dari spade atau sekop, kemudian heart atau hati, clubs atau keriting, dan diamons atau wajik.
- Rangking Kombinasi
Dasar-dasar poker online selanjutnya ada rangking kombinasi kartu yang terdiri dari 10 kombinasi. Di mana setiap kombinasinya memiliki syarat untuk dipenuhi pemain.
- Royal Flush : As, K, Q, J, 10
- Straight Flush : 10, 9, 8, 7, 6
- Four of Kind : Q, Q, Q, Q, 5
- Full House : A, A, A, K, K
- Flush : K, 8, 6, 4, 3
- Straight : 8, 7, 6, 5, 4
- Three of Kind : Q, Q, Q, 7, 2
- Two Pair : J, J, 9, 9, 5
- One Pair : K, K, 9, 8, 7
- High Card : A, Q, 6, 4, 3
Istilah-istilah dalam Poker Online
Di dalam permainan poker online terdapat beberapa istilah yang harus dikuasai oleh pemain. Ini pun menjadi salah satu dari dasar-dasar poker online yang harus dikuasai.
- Dealer atau bandar, orang yang memiliki tugas untuk memandu jalannya permainan
- Kartu tertutup atau hold card, kartu yang dibagikan secara tertutup, hanya pemain yang tahu kartunya bernilai apa
- Kartu bersama atau community card, kartu yang diletakkan di tengah meja yang bisa dilihat dan digunakan oleh masing-masing member untuk mendapatkan kombinasi terbaik
- Minimum bet adalah taruhan dengan jumlah minimal
- Small blind adalah taruhan pertama kali yang dikeluarkan sebelum kartu dibagikan oleh dealer dengan jumlah setengah dari taruhan minimal
- Big blind yaitu taruhan yang harus dikeluarkan sebelum kartu dibagikan tetapi jumlah taruhannya sama dengan taruhan minimal
- Pot adalah tempat semua pemain meletakkan uang taruhannya
- Ante yaitu taruhan yang dipasang saat memutuskan raise
- Check merupakan tindakan pemain hanya untuk memeriksa keadaan di meja taruhan dengan syarat tidak dibarengi dengan kenaikan taruhan dari pemain
- Call adalah suatu tindakan untuk mengikuti pemain lain yang memasang jumlah taruhan tertinggi di meja tersebut
- Raise adalah tindakan pemain untuk menaikkan taruhan
- All In adalah meletakkan semua taruhan chips di pot
- Fold itu menyerah atau mundur dari permainan
- Flop, ronde pertama di mana terbukanya tiga kartu komunitas
- Turn adalah fase kedua dengan dibukanya kartu keempat di kartu komunitas
- River adalah fase lima dengan dibukanya kartu terakhir
- Show hand adalah ajang untuk memperlihatkan kartu para pemain dan penentuan pemenang
Itulah istilah-istilah yang harus pemain kuasai agar saat bermain poker online tidak merasa kebingungan atau salah langkah. Dasar-dasar poker online ini bukan hanya sebatas mengetahui asal-usulnya, rangking dalam kartu, dan istilah-istilahnya saja. Tetapi harus tahu bagaimana memilih atau menentukan situs yang tepat untuk bermain agar mendapatkan hasil yang maksimal.
Anda bisa mencari tahu melalui forum atau komunitas yang memang mencintai permainan taruhan jenis poker. Di sana, Anda akan menemukan banyak cara bermain, tips, dan lain sebagainya sebagai tambahan wawasan untuk Anda. Yang paling penting, Anda bisa mendapatkan rekomendasi teman atas situs mana yang tepat untuk dimainkan.
Tentunya, pemilihan situs poker online harus didasarkan ciri-ciri serta dasar-dasar poker online seperti jenis poker, dan lain sebagainya.